dia cengeng,dia punya banyak sahabat,dia pandai,dia super sibuk,dia rapuh,karna dia punya sejuta masalah.tp dia tetap berbagi kecerian dgn ku.
dia ramah,dia penuh senyum,dia gendut,dia suka makan,dia lemah,karna tidak bisa jaga kesehatannya.tp dia tetap semangat.
dia teman yg baik,nasehatnya membangun diri yg patah semangat,dia manja,tp banyak yg memperhatikannya,begitu juga aku.
dia sabar,dia penuh keberanian menghadapi masalah,apapun dia hadapi sendiri,dia gila bercanda,sampai-sampai aku ikutan gila karna nya.
setiap air matanya dia jatuhkan penuh arti,karna ia menangis pasti ada sebab,aku tahu itu.
terkadang tangisannya membuat ku ikut terlarut.namun aku harus membuat dia berhenti menangis dan kembali tersenyum.
terimakasih untuk waktu mu,untuk senyu mu,untuk semangat mu,untuk kepercayaan mu,dan untuk perhatian mu.
22 april '10
23:58 pm
Tidak ada komentar:
Posting Komentar